fbpx

{Playback} INIJIE Academy vol 51 : Rahasia SuperCuan IG Chat Marketing

BELAJAR TREND BARU 2024!
Sesi ini adalah playback atau recorded dari sesi di tanggal 1 Februari 2024. Kelas dapat diputar ulang selama 2 bulan.

LAST MINUTE CHANCE, JOIN NOW!


CUAN VIA IG DM? INI DIA TREND TERBARU 2024

Anda yang buka halaman web ini pasti :

  • Capek dikerjain algoritma IG, view Reels dan Stories naik turun ga jelas
  • Engagement IG Feed & Stories melempem
  • Penasaran update trend marketing terbaru
  • Pengen lebih cuan di 2024!

Sebenarnya simple, kenapa view IG Reels & Stories anda turun? Ya karena kurang adanya engagement (replies, share dsb). Berita baiknya, anda bisa ‘memaksa’ follower untuk engage di IG Reels & Stories kita (caranya? ada di webinar dong). Masalahnya, setelah follower engage di IG Reels & Stories, yang reply siapa? Jika 1-2 DM sih bisa dihandle manual. JIka 1000 DM? (amin!) Masa manualan? Telat reply dikit calon customer sudah pindah ke lapak lain. Makanya diperlukan bantuan chatbot!

Di webinar kali ini, Jiewa Vieri (Key Expert), akan membahas tuntas bagaimana secara smart memanfaatkan chatbot untuk nge-gas performa IG Stories dan akhirnya mengkonversinya menjadi cuan bagi bisnis anda.

Siap terima cuan? Let’s join our next webinar, INIJIE Academy vol 51 : Rahasia SuperCuan IG Chat Marketing!

Testimoni Peserta LIVE session:

Level Pemahaman kelas ini:
70% Beginner to 30% Intermediate

Ps : buat yang belum paham kenapa sesi kali ini disebut ‘Mini Webinar’, biasanya regular webinar INIJIE Academy berlangsung 5-6 jam. Jadi karena kali ini durasi singkat padat jelas selama 2 jam saja, maka kami sebut ‘Mini Webinar’.


The Speakers

Jiewa Vieri – Key Expert. Seorang content creator sekaligus pendiri INIJIE Academy, winner Influence Asia Award 2015, dengan pengalamannya selama selama lebih dari 16 tahun di dunia online. Ia telah mengadakan lebih dari 200++ sesi workshop dan memiliki lebih dari 10.000 alumni dari berbagai penjuru dunia. Pengalamannya yang solid di Instagram telah terkonversi menjadi omzet miliaran Rupiah yang semuanya akan dibagikan bagi anda.


Class Material

Mini Webinar kali ini akan fokus pada pemanfaatan IG Stories dan chatbot:

  • 2024 UPDATE : Instagram Reels & Stories Algorithm, the secrets UNVEILED
  • Social Media Yin Yang : Sales or Engagement? Why not both?
  • IG Funneling : How Reels, Stories and DM correlates
  • IG Channel – the forgotten GOLDEN child
  • Kesaktian chatbot (dan plus minusnya)
  • Registrasi & Setup keneksi IG & chatbot
  • Setup chatbot 1 : Simple Flow for Feed & Stories: Auto Reply dengan Keyword (simple but superpowerful)
  • QA 1
  • Setup chatbot 2 : Advance Flow for Feed & Stories : Customer Data gathering, integrasi ke Google Sheet dan umpan ke Facebook Ads
  • QA 2 ( Buffet! you may ask ANYTHING beyond the topic)

Testimoni Alumni INIJIE Academy

Pertama kali akan bergabung di webinar INIJIE Academy? Jangan khawatir. Kami telah sukses membuat 50 seri webinar sebelumnya. Berikut penuturan alumni:

76861EC6-C861-452C-8301-D29CE95EB863
D12E6386-DDC0-48C9-BE40-A20C8960ED25
D2BA4AF4-2D05-450F-8891-24EE52F63945
C2DA1D52-8ABB-4A26-A1D0-36534C50563A
3ECFDB45-7997-4EE5-AAD6-D099717584B0
9E8DA2DE-41FC-4A40-A7A8-AC0A38EAD488
IA38 testi
98DF0FBE-7F2F-4C06-BAA0-CA31E16F084E
IMG_2988
0829A28D-1AEC-4D1B-966B-3D06D9134829
IA27 TESTI
IA27 Testi
IMG_1450
IMG_1454
IMG_1453
IMG_1451
IMG_1443
F290DE62-83F6-431B-84D4-F693E3D6A619
51081DBA-060D-4A35-A276-8C35780B2551
0273475B-3D63-410B-8A0C-C6773D540C4B
15250D3B-821A-4871-AB1B-061AD16AC600
6C15D2A2-3012-4FF0-ACEC-D940B8AEF087 2
IMG_1438
IMG_1439
IMG_1440
IMG_1441
previous arrow
next arrow
76861EC6-C861-452C-8301-D29CE95EB863
D12E6386-DDC0-48C9-BE40-A20C8960ED25
D2BA4AF4-2D05-450F-8891-24EE52F63945
C2DA1D52-8ABB-4A26-A1D0-36534C50563A
3ECFDB45-7997-4EE5-AAD6-D099717584B0
9E8DA2DE-41FC-4A40-A7A8-AC0A38EAD488
IA38 testi
98DF0FBE-7F2F-4C06-BAA0-CA31E16F084E
IMG_2988
0829A28D-1AEC-4D1B-966B-3D06D9134829
IA27 TESTI
IA27 Testi
IMG_1450
IMG_1454
IMG_1453
IMG_1451
IMG_1443
F290DE62-83F6-431B-84D4-F693E3D6A619
51081DBA-060D-4A35-A276-8C35780B2551
0273475B-3D63-410B-8A0C-C6773D540C4B
15250D3B-821A-4871-AB1B-061AD16AC600
6C15D2A2-3012-4FF0-ACEC-D940B8AEF087 2
IMG_1438
IMG_1439
IMG_1440
IMG_1441
previous arrow
next arrow

Who Should Join?

Siapa saja yang harus ikutan webinar “INIJIE Academy vol 51 : Rahasia SuperCuan IG Chat Marketing!” ini?

  • Business owner
  • Marketing & Sales Department
  • Digital Marketer
  • Social Media Manager
  • Creative / Business Agency & Consultant
  • UKM/UMKM
  • Freelancer
  • Influencers & Content Creator
  • Anyone who interested to learn new perspective in online sales

Investment Fee & Promo

Investasi untuk mini webinar “INIJIE Academy vol 51 : Rahasia SuperCuan IG Chat Marketing” ini adalah Rp 399.000. Jika anda alumni IA, pasti paham ini SETENGAH HARGA webinar biasanya. Mini webinar, half price, still with powerful strategy.

Daftar sekarang! Telat dijamin nyesel. Tekan button “Add to Cart” dibawah ini:



Jangan Tunda!

  • 2024 HARUS LEBIH CUAN. FIX. Segera update dengan strategi TERBARU.
  • AWAS disalip kompetitor. Saatnya bergerak sebelum kompetitor bertindak.
  • Isi webinar ini 100% Rahasia perusahaan. Why? We learn it the hard way, tapi kali ini rahasianya dibuka terang benderang, hanya buat kamu!
  • HEMAT waktu & uang jutaan untuk riset sendiri. Tinggal contek saja.
  • Rare event! Setiap judul INIJIE Academy hanya dibuat 1 kali setahun. Jika skip event ini, berarti harus menunggu tahun depan

LAST MINUTE CHANCE, JOIN NOW!

Join Sekarang Juga!

Daftar sekarang! Telat dijamin nyesel. Tekan button “Add to Cart” dibawah ini:


Contact Person

Ajeng Ratna Puspita
Class Coordinator INIJIE Academy
+62 822 11161925 (Whatsapp Only)

Mohon TIDAK menghubungi speaker/trainer secara langsung. All questions & inquiries will be answered by class coordinator.


Frequently Asked Question

  • Berapa lama saya bisa mengakses playback/recorded webinar ini?
    Maksimal selama 2 bulan sejak pembelian kelas, disimak via link yang kamu berikan. Video tidak dapat di-download.
  • Bagaimana saya mengajukan pertanyaan?
    Pertanyaan bisa ditujukan ke speaker via email dengan subject : “IA51 – Question”
    inijieacademy@gmail.com
  • Anda cukup mengakses web browser, disarankan Google Chrome di laptop untuk mengakses video playback ini. Smartphone juga bisa, namun kurang disarankan.
  • Maaf, apakah bisa minta refund, saya .. [any reason]
    Dikarenakan alasan operational, kami tidak memberikan refund.

Terms & Condition (harap dibaca)

Jika Anda mendaftar, berarti Anda telah menyetujui rules berikut:

  1. Sangat disarankan untuk menggunakan koneksi internet minimal 5 MBPS melalui laptop. Tidak disarankan menggunakan jaringan GSM dan dalam perjalanan.
  2. Dilarang keras menyebarluaskan link webinar ke non-peserta. Let’s be an ethical learner, biar ilmunya membawa berkah ya kan? Aminnn!
  3. Dilarang keras membajak konten webinar secara audio visual. Proses secara hukum pidana dan perdata akan dikenakan bagi pelaku.